Penerapan Sanksi dalam Meningkatkan Disiplin Mengaji Al-Qur'an Pondok Pesantren Al-Qur'aniyah - SHA PUBLISHING
Penerapan Sanksi dalam Meningkatkan Disiplin Mengaji Al-Qur'an Pondok Pesantren Al-Qur'aniyah

Penerapan Sanksi dalam Meningkatkan Disiplin Mengaji Al-Qur'an Pondok Pesantren Al-Qur'aniyah

Penerapan sanksi adalah usaha pendidik untuk menciptakan siswa yang berdisiplin tinggi. Pola pendidikan di pesantren yang menerapkan disiplin dan hukuman bagi siswa yang melanggar disiplin. Tujuannya adalah pembentukan pribadi yang tangguh dan bertanggung jawab. Karena hanya dengan pembiasaan dan pemaksaan dalam mendidik siswa akan terbiasa mengikuti peraturan.
Pesantren Modern Al-Qur’aniyah dikenal sebagai lembaga pendidikan yang tidak hanya mengutamakan kualitas pembelajaran, tetapi juga disiplin santri dalam kegiatan sehari-hari, termasuk dalam mengaji Al-Qur’an. Di balik keberhasilan sebuah pesantren, bukan hanya ilmu yang diajarkan atau fasilitas yang disediakan yang menjadi penopangnya.

← Kembali ke Beranda